About
Prayitno Institute


Berita Terbaru

Sepak Terjang Prayitno dalam Dunia Pendidikan dan Perkembangan BK diindonesia

Perjalanan Prof. Prayit menjadi pelopor BK dan pendidikan, serta peran besar beliau

Glosarium

Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spritual, keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara (UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional).

Selamat Ulang Tahun

Pada waktunya, yaitu tanggal 21 Desember 1940, ketika negara ini dalam persiapan melepaskan diri dari cengkeraman penjajah, Engkau kirimkan seorang Prayitno putra untuk bangsa ini. Dia selalu ke mana-mana dengan BP-nya dan pendidikan

Ucapan Terima Kasih

Alhamdulillah, sangat bermanfaat ilmu yang saya dapat di PPK, terutama dari suri tauladan Prof. Prayitno, sehingga diri saya sedikir bermanfaat bagi orang lain, terima kasih Prof.

Praktik Konseling

(Dialog Jarak Jauh)

Galeri Kegiatan